Khasiat pepermint untuk kesehatan jantung kita



Khasiat-khasiat tanaman mint


 Gambar. Daun pepermint yang sangat berkhasiat untuk kesehatan jantung

Tanmanan mint berkhasiat menghilangkan mual dan mulas pada anak-anak serta penyakit kembung pada perut. Minyak dari tanaman mint sebagai obat luar, berkhasiat untuk meredakan rasa sakit pada urat-urat syaraf. Minyak dari tanaman mint masuk dlam kombinasi dalam pembuatan pasta gigi, karena ia dapat membersihkan gigi-gigi dan melindunginya dari keparauhan maupun kebusukan.
Tanaman ini juga berkhasiat untuk menstabilakn kondisi alamiah perut, sehingga tidak merasa susah buang air besar atau diare. Tanaman mint adalah zat peransang perut, pencegah perut kembung dan berfungsi sebagai penyeimbang dan penenang selaput-selaput lendir di dalam perut. Oleh karena itulah dapat menghilangkan rasa perut yang seakan-akan penuh sesak, maupun sulit dalam pencernaan.
Kini telah muncul dari proses pengolahan dan penyulingan tanaman mint dengan apa yang disebut “mint cair” dan “mentol cair”. Kedua telah beredar luas dan digunakan oleh masyarakat sebagai suplemen untuk minuman-minuman penghanagt pada musim dingin, juga minuman dingin di musim panas. Untuk lebih jelas semuanya tentang khasiat daun pepermint bisa download  link di bawah ini.


salam Geneo-Ebook.core